Karena pikiran kamu akan menentukan jalan hidupmu nanti.
Apa yang kamu pikirkan, itulah kemungkinan yang akan terjadi.
Jika kamu selalu berpikir negatif/buruk.
Maka hari-harimu akan negatif/buruk juga.
*Mulailah hari ini diawali dengan selalu berpikir positif.
Agar kebaikan-kebaikan senantiasa selalu menyertaimu.
"Kamu adalah apa yang kamu pikirkan".
Maka hati-hatilah dalam berpikir.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Terimakasih sudah berkunjung dan membaca tulisan2 di blog ini. Selanjutnya, silahkan tinggalkan jejak kamu di blog ini dengan menuliskan komentar kamu di "kotak komentar" yang sudah tersedia. Berkomentarlah sesuai dengan isi artikelnya dengan menggunakan "Name/URL" atau akun google.