Seharusnya kita tidak cepat tersinggung dan emosi/marah-marah.
Karena mereka yang menulis itu, tidaklah mungkin sama dengan diri kita.
Justru kita bisa belajar dari mereka, belajar memahami sudut pandangnya.
Bagitupun juga, ketika ada orang yg berkomentar tidak setuju dgn tulisan kita.
Sebaiknya kita tetap tenang dan sabar dalam menanggapinya.
Justru kita bisa belajar dari mereka yang berbeda pendapat dengan kita.
Mungkin saja pendapat mereka lebih baik dan benar dari kita.
#Salam damai dan cinta untuk kalian semua. :-)
(Dani Kaizen)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Terimakasih sudah berkunjung dan membaca tulisan2 di blog ini. Selanjutnya, silahkan tinggalkan jejak kamu di blog ini dengan menuliskan komentar kamu di "kotak komentar" yang sudah tersedia. Berkomentarlah sesuai dengan isi artikelnya dengan menggunakan "Name/URL" atau akun google.