Jumat, 04 Januari 2013

"Pendapat / Pemikiran Orang Lain Yang Berbeda".

Kita seringkali berburuk sangka kepada tulisan orang lain.
Menyangka bahwa tulisannya itu adalah cuma kata2 orang bodoh saja.
Kita terkadang begitu gampangnya menyalahkan pendapat mereka.
Seakan-akan kita adalah orang2 yg paling pintar & paling benar sendiri.

Mulai hari ini, tak usahlah kita terobsesi untuk merubah pendapat orang lain. Karena pendapat/pemikiran yang berbeda itu pasti akan selalu ada didunia ini. Tak perlulah kita sampai emosi/marah2, hanya karena berbeda pendapat saja. Jadikanlah perbedaan pendapat itu sebagai sarana kita untuk belajar.

#Sesungguhnya kita justru banyak belajar dari perbedaan pendapat/pemikiran :-)
(http://danikaizen.blogspot.com/)







Baca Tulisan Terkait Lainnya :

14 komentar:

  1. waah... KAIZEN produktif banget ya. :D
    #komensalahfokus, hee...

    BalasHapus
  2. @zeal*Liyanfury, hahahaa...biasa saja kok....
    #terimakasih ya, sudah sering komentar di blog ini :-)

    BalasHapus
  3. Tidak setuju dengan pendapat orang lain itu biasa, tapi memang tak perlu mencela. Sependapat dengan dirimu...

    BalasHapus
  4. @Niken Kusumowardhani, sip (Y)
    #terimakasih sudah mampir disini ....salam Kaizen :-)

    BalasHapus
  5. Sebisa mungkin menghargai pendapat orang lain, soalnya jalan pemikiran seseorang itu berbeda beda :)
    Niche blog

    BalasHapus
    Balasan
    1. @catatan harian irfan, ya betul...setuju banget........sebaiknya kita memang saling menghargai dan menghormati pendapat orang lain yg berbeda dengan pendapat kita.. :-)

      Hapus
  6. Wuih, ini pasti lagi curhat nih ceritanya? :))

    BalasHapus
    Balasan
    1. @Glen Tripollo, hahahaa.....bukan curhat...tapi ini lagi menasehati diri sendiri.....yg terkadang masih suka emosi/marah2... bila ada orang lain yg tidak sependapat/sepemikiran dgn diriku.....hehehe :-)

      Hapus
  7. siipp... pikir dulu sebelum mengeluarkan pendapat.
    jangan asal bunyi atau sok pintar hehehe :D

    BalasHapus
  8. Bijaksana bgt bung. Ohya, Bravo... telah diangkat menjadi admin oleh Bang Jonru.

    BalasHapus

Terimakasih sudah berkunjung dan membaca tulisan2 di blog ini. Selanjutnya, silahkan tinggalkan jejak kamu di blog ini dengan menuliskan komentar kamu di "kotak komentar" yang sudah tersedia. Berkomentarlah sesuai dengan isi artikelnya dengan menggunakan "Name/URL" atau akun google.

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...