Selasa, 12 April 2011

MENUNDA-NUNDA ???

Tahukah kamu ? penundaan hanya akan membuatmu terburu-buru.
Bahkan jika sering menunda-nunda, maka kamu akan jadi seorang pemalas.
Malas mengerjakan yang seharusnya sudah kamu kerjakan.

Menunda-nunda berarti kamu menyia-nyiakan waktu berhargamu.
Karena waktu yang sama tak mungkin kembali/terulang lagi.
Menunda-nunda juga akan menyia-nyiakan usia mudamu, usia yang seharusnya produktif.
Gunakanlah usia mudamu dengan kerja keras dan berprestasi.
Dan selesaikanlah apa yang sudah kamu mulai, dan jangan ditunda-tunda lagi.

(Dani Kaizen)


Artikel Terkait:

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Terimakasih sudah berkunjung dan membaca tulisan2 di blog ini. Selanjutnya, silahkan tinggalkan jejak kamu di blog ini dengan menuliskan komentar kamu di "kotak komentar" yang sudah tersedia. Berkomentarlah sesuai dengan isi artikelnya dengan menggunakan "Name/URL" atau akun google.

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...